ESG and Climate Change Update: The Long-Awaited Carbon Trading for the Forestry Sector
ESG & Climate Change – After much anticipation, the Minister of Environment and Forestry (“MOEF“) has released the MOEF Regulation, focusing specifically on carbon trading in the forestry sector. The MOEF has introduced MOEF Regulation No. 7 of 2022 concerning the Guideline of Carbon Trading in the Forestry Sector (“MOEF Reg 7/2023“), which serves as the implementation guidelines for Presidential Regulation No. 98 of 2021 which we have highlighted in this ARMA Update, and MOEF Regulation No. 21 of 2023 concerning the Guidelines of Carbon Pricing Implementation, which we have highlighted in this ARMA Update.
This ARMA Update will delve into the essential aspects outlined in MOEF Reg 7/2023. These include exploring various forms of activities and trading within the forestry sector, understanding the associated requirements, fulfilling reporting and evaluation obligations, navigating carbon levies, and examining provisions related to international carbon trading.
Please see our Update regarding this regulation in English (here).
Bahasa Indonesia:
Setelah banyak antisipasi, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (“MenLHK”) telah merilis Peraturan MenLHK yang berfokus khusus pada perdagangan karbon di sektor kehutanan. MenLHK telah memperkenalkan Peraturan MenLHK No. 7 Tahun 2023 tentang Pedoman Perdagangan Karbon di Bidang Kehutanan (“Permen KLHK 7 Tahun 2023“), yang berfungsi sebagai pedoman pelaksanaan Peraturan Presiden No. 98 Tahun 2021 yang telah kami bahas dalam ARMA Update ini, dan Peraturan MenLHK No. 21 Tahun 2023 tentang Tata Laksana Penerapan Nilai Ekonomi Karbon, yang telah kami soroti dalam ARMA Update ini.
ARMA Update ini akan membahas mengenai aspek-aspek penting yang diuraikan dalam PermenLHK 7/2023. Ini termasuk mengeksplorasi berbagai bentuk kegiatan dan perdagangan karbon dalam sektor kehutanan, memahami persyaratan yang terkait, pemenuhan kewajiban pelaporan dan evaluasi, pungutan karbon, dan ketentuan – ketentuan terkait perdagangan karbon internasional.
Mohon untuk melihat Update kami atas peraturan ini dalam Bahasa Inggris (di sini).
Disclaimer:
This client update is the property of ARMA Law and intended for providing general information and should not be treated as legal advice, nor shall it be relied upon by any party for any circumstance. ARMA Law has no intention to provide a specific legal advice with regard to this client update.
Authors
Related Updates
Latest Updates