Madrid Protocol as a Form of Protection of Trademark Internationally
Madrid Protocol is an international agreement signed by member countries of the World Intellectual Property Organization (“WIPO”) in 1989 on the basis of international trademark registration.
As a country that actively participates in world trade, Indonesia ratified the Madrid Protocol through Presidential Regulation No. 92 of 2017 regarding the Ratification of Protocol Relating to the Madrid Agreement concerning the International Registration of Mark, 1989 (“PR 92/2017”).
By registering a trademark using the Madrid Protocol, the registered trademark is protected worldwide. In addition, Madrid Protocol also has a simple, fast, and cost-effective procedure.
Please see our Update regarding this regulation in English (here).
Madrid Protocol sebagai Bentuk Perlindungan Hukum Merek Secara Internasional
Madrid Protocol atau Protokol Madrid (“Madrid Protocol”) adalah perjanjian internasional yang ditandatangani oleh negara-negara anggota World Intellectual Property Organization (“WIPO”) pada tahun 1989 atas dasar pendaftaran merek internasional.
Sebagai negara yang turut aktif dalam perdagangan dunia, Indonesia meratifikasi Madrid Protocol melalui Peraturan Presiden Nomor 92 Tahun 2017 tentang Pengesahan Protokol Terkait dengan Persetujuan Madrid Mengenai Pendaftaran Merek Secara Internasional (“Perpres 92 Tahun 2017”).
Pendaftaran merek menggunakan Madrid Protocol memiliki keuntungan di mana merek yang didaftarkan mendapatkan perlindungan di seluruh dunia. Selain itu, Madrid Protocol juga mempunyai prosedur yang sederhana, cepat, dan hemat biaya.
Mohon untuk melihat Update kami atas peraturan ini dalam Bahasa Inggris (di sini).
Disclaimer:
This client update is the property of ARMA Law and intended for providing general information and should not be treated as legal advice, nor shall it be relied upon by any party for any circumstance. ARMA Law has no intention to provide a specific legal advice with regard to this client update.
Authors
Related Updates
Latest Updates